Fresh Juice 4 Desember 2013 – Mat. 15:29-37: Tugas kita adalah membantu Yesus

Play

Pembawa Renungan : Rm. John Laba, SDB Yes. 25:6-10a; Mzm. 23:1-3a,3b-4,5,6; Mat. 15:29-37 Tugas kita adalah membantu Yesus Kita berada di hari keempat dalam masa adventus dan berjumpa dengan Yesus yang naik ke atas bukit. Ia duduk, dikelilingi oleh para muridNya. Di dalam Kitab Suci, Yesus naik ke atas bukit …